Target STBM Akhir Tahun 2019

Buka Info


A. Target Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) 2015–2019
RPJMN 2015-2019 mengamanatkan target yang berkaitan dengan Universal access dan Desa/Kelurahan melaksanakan STBM. Sejalan dengan hal tersebut STBM sebagai pendekatan untuk mengubah perilaku higienis dan saniter melalui pemberdayaan masyarakat dengan cara pemicuan, bertujuan untuk mewujudkan perilaku masyarakat yang higienis dan saniter secara mandiri dalam rangka meningkatkan derajat masyarakat yang setinggi-tingginya. Adapun target RPJMN 2015-2019 untuk sanitasi dan air minum adalah sebagai berikut:
1. Universal access 2019
Berdasarkan RPJMN 2015-2019, maka pada akhir tahun 2019 target yang ingin dicapai dalam bidang air minum dan sanitasi seperti tabel berikut:
a. Air minum

b. Sanitasi


2. Target Desa/Kelurahan melaksanakan STBM
Dalam RPJMN tahun 2015 – 2019, pemerintah menetapkan target Bidang Pengendalian Penyakit dan Penyehatan Lingkungan Kementerian Kesehatan yaitu 45.000 Desa/Kelurahan melaksanakan STBM dengan capaian per tahun sebanyak 5.000 Desa/Kelurahan.

B. Penetapan Target STBM Tahun 2019
Sampai dengan 29 Oktober tahun 2015, total Desa/Kelurahan melaksanakan STBM dari 34 provinsi sebanyak 25.262. Desa/Kelurahan belum melaksanakan STBM sebanyak 56.612. Data tersebut bisa dilihat pada tabel di bawah ini. Dapat Download File PDF Klik Disini

Tags